MESH

Mesh besi adalah material berbentuk jaring kawat besi yang digunakan untuk berbagai keperluan seperti konstruksi, pagar, dan industri. Biasanya dibuat dari kawat baja karbon yang dianyam atau dilas untuk membentuk pola grid atau jaring. Mesh besi dikenal karena kekuatannya, daya tahan terhadap tekanan, dan kemampuannya memperkuat struktur.

Expanded Metal

Write a short description of this category

Expanded metal adalah lembaran logam yang dipotong dan diregangkan sehingga membentuk pola jaring berlubang. Expanded metal sering digunakan dalam konstruksi, industri, keamanan, dan dekorasi. Expanded metal umumnya memiliki ukuran standar 1200mm x 2400mm (1.2m x 2.4m) dan tersedia dalam berbagai ketebalan dan ukuran lubang
Wiremesh
Wiremesh adalah jaring-jaring baja yang terbuat dari kawat-kawat yang saling terkait dan tersambung. Wiremesh biasanya digunakan untuk memperkuat struktur bangunan
Ukuran Standard Wiremesh